Mengcopy format pada teks
[Ms-Word 2007, Ms-Word 2010]
Selama ini kita hanya tahu bagaimana caranya untuk meng-copy teks dan mem-pastenya. Terus bagaimana caranya jika kita hanya ingin mengcopy/menduplikat format teksnya saja?
format yang saya maksud disini, misalnya : ukuran dan jenis huruf, jarak spasi antar baris, dsb.
Langkah-langkah cukup mudah:
1. Blok teks yang ingin kita copy formatnya.
2. Tekan Ctrl+Shift+C.
3. Blok teks yang ingin kita ganti formatnya.
4. Tekan Ctrl+Shift+V.
5. Dan hasilnya segala ukuran dan jenis huruf, jarak spasi antar baris, dsb akan sama dengan teks yang kita copy.
Sangat simple bukan??
Comments
Post a Comment