Menambahkan Watermark ke Document
[Ms-Word 2007 – Ms-Word 2010]
Watermark adalah tanda yang dimunculkan di belakang isi
sebuah dokumen untuk memberi tanda atau identitas dokumen tersebut. Untuk menambahkan
watermark pada dokumen yang kita buat, merupakan langkah-langkah yang
sederhana, berikut cara-caranya:
- Buka dokumen Ms-Word yang akan diberi watermark
- Klik tab Page Layout
- Klik Watermark
- Pilih jenis watermark sesuai keinginan
- Klik Custom Watermark untuk mengubah jenis tulisan atau memilih background gambar
Comments
Post a Comment